Monday, May 22, 2006

Knapa Donat Bolong?...

Kalau suatu saat nanti anda mendapatkan pertanyaan dari keponakan anda, adik ataupun anak anda "kenapa donat bolong?..."
kira - kira jawaban anda apa yah?... heemmmm jadi penasaran jawabanya apa yah..:D
Apakah anda langsung menjawab secara dogmatis saja "kalau ga bolong di tengahnya bukan donat namanya" atau anda sibuk mencari refrensi tentang hal diatas dan menjadikannya Pr buat anda?...

Donat emang enak rasanya dan saking enaknya kita melupakan untuk mengetahui kenapa donat bolong di tengahnya, jika nanti anda sempat untuk mampir di donkin donut atau tempat menjual donat lainnya tolonganda tanyakan "kenapa donat bolong ditengahnya?..." kepada kasir atau orang - orang disekitar anda, anda akan tahu beberapa orang sih yang peduli dengan bolong yang ada di donat. Selama ini rasa donat membuat orang melupakan kenapa donat bolong di tengah, karena menganggapnya tidak terlalu penting dan yang penting rasa donatnya uenak!

dunkin'donutKalau aku di tanya "kenapa donat bolong di tengahnya?..."
jawabnya pasti seperti ini " karena yang namanya bolong pasti di bagian tengah, kalau di di bagian luar mana bisa bolong palin - paling coak/ cekung. Dan donat semakin enak untuk dimakan justru karena bolongnya itu yang bikin enak - enakz... [bacanya pake gaya Tora Sudiro]huhehehehe.... ga percaya coba donat ga bolong maka cara mengambilnya pun biasa termasuk cara makannyapun biasa - biasa saja...
ga bisa memasukan jari ke-lobang, makanyapun biasa tidak memutar dari gigitan pertama sampai gigitan terakhir....jadi kerasa enaknya [asalz!!]

No comments: