Saturday, October 14, 2006

Cyber Love

Mencari artikel kesehatan, agama dan lain - lain di internet sudah hal yang biasa. Mencari informasi tentang pendidikan, gosip artis, ramalan bintang, puisi, cerpen, komik, olah raga sampai dengan photo hot Bretney Spears juga hal yang biasa dalam perselancaran dunia maya. Nah kalau mencari cinta di internet?... hemmm[lol]
Cyber love atau cinta internet memang sudah menjadi penomena di dunai cyber, walaupun keberadaannya antara ada dan tiada masih di pandang sebelah mata dan di cibir oleh sebagian masyarakat.
Proses panjang dan ketergantungan alat - alat elektronik dan komunikasi yang menunjang didalamnya memnghabiskan separuh waktu mereka untuk duduk berjam - jam di depan monitor kompunter untuk melakukan interasksi dan eksplorasi perasaan yang tanpa batas dengan pasangannya yang dikenal dari internet.
Cyber love, ada yang mengangap hanya lope-lopean semata dengan segala kegombalan rayuan karena mereka tidak pernah bertemu muka secara nyata di dunia nyata. Remaja yang meng akses internet lebih dari 20 jam sebulan rentan terhadap cyber love, karena dunia chatting cenderung menarik bagi sebagian besar mereka, dalam hal ini dibutuhkan dukungan sosial dan psylogi untuk mampu menguasai perasaan, pikiran dan kesadaran mereka serta kencendrungan hati [keinginan] untuk berpantasai di dunia maya.

Dibutuhkan proses panjang dalam cyber love, mulai proses perkenalan sampai pada proses seleksi alam maya [pdkt] dan pada titik "lope". Semua proses itu dilewati dengan chat di mirc, Yahoo messager!, email, skype dan fitur komunikasi online lainya di internet.
Banyak cerita kelam tentang cinta dunia maya cyber lope, tetapi tidak sedikit yang berakhir dengan happy ending! Kecunduk Ring Internet [bertemu di internet] salah satu dari mereka yang berhasil menyatukan diri dalam kasih sayang dari dunia maya ke dunia nyata ini dalam ikatan pernikahan. Cyber love bukan hal yang menyeramkan tergantung bagaimana pribadi kita untuk menyikapinya. aih serius amet ya...

Sebagai peng-akses internet, menurut anda cyber love itu ?....
happy weekend bloggers!

ps: abis di-edit link2nya :)pada jam 16.43|16 Oct

9 comments:

asya said...

cyberlove:)
bagi aku cinta itu sama, mau di dunia maya atau nyata tetep aja sama. tetep ada perasaan kangen, ada harapan dan ada perasaan memiliki.
internet, tak lebih dari fasilitas yang memudahkan komunikasi. jadi jangan pandang dunianya (dunia maya atau nyata, tapi rasakan cintanya. jika kamu benar cinta, ga peduli itu maya atau nyata, aku yakin kamu akan setia dan berusaha menjumpai orang yg kamu cintai itu. HIDUP CYBER LOVE. huehueheueu

Anonymous said...

cyberlove? hmm...

tjahaju said...

cyberlove?
aku lebih suka cyberfriend, hehehe...

Anonymous said...

pernah tuh..akhirnya ketemu di dunia nyata walo akhirnya engga hepi end. huehe..
DeeAry sendiri gemana, pernah yaa..? hihihi

admin said...

@asya: ya ampun pemahaman cintanya ruar biasa, hidup cyber love!

@ windede: ikutan hem...

@tjahaju: awalnya cyberfriend lama2 cyberlove :)

@rhani: pernah tapi saat itu cuma TTM [karna sama dah pada punya] aku sudah punya yang nyata, dan meried dgn yang nyata :)

pyuriko said...

Daku termasuk org yg pernah kena "Cyberlove"... tp gitu deh, tidak happy ending... hikz, sedih
:((

Er Maya said...

cyber love seru banget!!..pernah ngrasain..sekarangpun iya..=P

Anonymous said...

Aku lebih suka cyber ghost....Apa Artinya Cinta?

Dunia tanpa koma, cyber love hanya hiburan semata..

diandra_diandra said...

saya ketemu pacar gara2 blog lho *huehehehe..